Gambar Masjid Di Inggris



Agama Islam di Inggris ada sejak tahun 1707. Sekarang ini agama Islam di Inggris raya merupakan agama terbesar kedua, dan menurut sebuah sensus pada tahun 2011 total populasi warga muslim di Inggris raya telah mencapai 2,7 juta orang.
Agama Islam merupakan agama yang paling cepat berkembang di Inggris ini, terbukti sejak tahun 2001 sampai 2009 saja peningkatan muslim di Inggris hampir mencapai 10 kali lebih cepat dibandingkan dengan perkembangan agama lain. Seiring dengan banyaknya warga muslim di Inggris maka banyaklah pula bangunan Masjid sebagai tempat beribadah mereka yang tersebar di seluruh kota di Inggris raya ini.

Gambar Masjid di beberapa kota besar di Inggris


London Central Mosque di London


Baitul Futuh di London


Nasir Mosque di Hartlepool


Al-Rahma Mosque di Liverpool


Manchester Central Mosque di Manchester


Didsbury Mosque di Manchester


Birmingham Central Mosque di Birmingham


Al Mahdi Mosque di Bradford


Leeds Grand Mosque di Leeds


Madina Mosque di Sheffield